Pembuatan kerangka sistem gerak manusia anak anak kelas VI SD digunakan untuk memahami kerangka tubuh manusia besrta bagian bagiannya. Pembuatan kerangka tubuh manusia juga digunakan untuk melatih kreatifitas siswa dan memahami juga rangkaian rangkaian sendi pada manusia.
pembuatan kerangka tangan juga digunakan untuk memahami sistem gerak tangan manusia dan melatih kreatifitas anak dalam menyesuaikan rangkaian ruas ruas tangan pada manusia dengan memanfaatkan kertas dan kardus bekas
tujuan pembuatan gazebo dari stik es krim adalah melatih kreativitas anak anak kelas VI dalam membuat dan memodifikasi stik es krim menjadi sebuah gazebo mini dengan menggunakan kreatifitas mereka dan menyesuaikan gaya belaajr terbentuklah gazebo dari stik es krim
pembelajaran untuk anak anak kelas VI juga di sesuaikan dengan kodrat alam dan kodrat zaman. anak anak sekarang banyak sekali yang menggunakan ponsel untuk bermain game atau mencari hiburan kali ini saya sebagai guru kelas VI mencoba anak anak untuk menggunakan ponselnya dalam membuat dan mengerjakan soal soal dari Office 365 dan mencoba juga menggunakan ponsel mereka untuk belajar Canva
Peserta didik belajar membuat keyakinan dan kesepakatan kelas dengan menggunakan canva , dengan memakai akun belajar id mereka bisa membuat kesepatan dan keyakinan kelas dengan canva
peserta didik kelas VI membuat kerangka bangun ruang dari kertas sederhana beserta jaring jaring pembentuknya, pembuatan jaring jaring bangun ruang seperti gambar disamping melatih motorik dan pengetahuan siswa terhadap bangun ruang dan digunakan untuk memahami pengetahuan mereka terhadap rumus luas permukaan dan volume bangun ruang